Ketika mendengar tentang toksoplasma, mayoritas orang berpikir bahwa penyakit yang satu ini kerap menyerang ibu hamil. Faktanya, toksoplasma tidak hanya bisa menyerang ibu hamil. Semua kalangan usia bisa terserang protozoa penyebab protoplasma. Hanya saja, deteksi toksoplasma pada ibu hamil dapat menyebabkan risiko kesehatan yang lebih besar, sehingga ibu hamil dianggap harus ekstra waspada terhadap toksoplasma.